Postingan

Korem 022/PT berbagi dengan warga yang kurang mampu dan anak yatim.

Gambar
    Pematang Siantar – Korem 022/Pantai Timur   bagikan   Nasi Kotak   dan Air Minum   melalui Jum'at berkah   kepada Masyarakat yang kurang mampu dan anak Yatim di Jalan Ahmad Yani dan   Pangkalan ojek Jalan Tongkol Kelurahan Pardomuan. tepatnya di Wilayah Koramil 02/Siantar Timur. Jum’at (05/01/2024).   Pasi Bhakti Korem 022/PT Kapten Inf Khairul Hadi   saat melaksanakan jumat berkah menyampaikan Kegiatan ini sebagai bentuk rasa syukur karena kita masih diberikan kesempatan untuk berbagi dari apa yang diberikan Tuhan Yang Maha Esa kepada kita.   Walaupun tidak seberapa, pihaknya berharap dapat membantu meringankan beban masyarakat. "Semoga ini membawa berkah bagi mereka yang membutuhkan, dan semoga kegiatan Jumat berkah ini dapat memberikan kebahagian bagi masyarakat,” Pungkasnya.   Turut hadir dalam kegiatan tersebut Pasi Bhakti Korem 022/PT Kapten Inf Khairul Hadi, Personel Staf Ter Rem 022/PT, Ba Tuud Koramil 08/Bangun serta   Babinsa Koramil 02/Siantar Timu
Gambar
 BABINSA KORAMIL 14/BST GOTONG ROYONG PERBAIKI JALAN BERSAMA WARGA.   Besitang - Dalam rangka memperlancar aktivitas dan transportasi warga di desa binaan, Babinsa Koramil 14/Bst Kodim 0203/Lkt Sertu Purnomo melaksanakan gotong royong bersama warga memperbaiki jalan di dusun Alur Meranti Desa Bukit Mas kecamatan Besitang kabupaten Langkat, Senin (30/10/2023).  Sertu Purnomo mengatakan bahwa, kegiatan Gotong royong tersebut dilaksankan sebagai wujud kepedulian Babinsa terhadap warga desa binaanya.  Selain itu hal tersebut juga sudah menjadi tugas dan tanggung jawabnya sebagai Babinsa yang harus ikut mendukung serta memotivasi warga serta ikut berperan aktif dalam setiap kegiatan masyarakat di desa sehingga dapat mencerminkan kemanunggalan TNI dengan rakyat. Kepala Dusun Alur Meranti Bapak Maulana mengatakan dengan kehadiran Babinsa dalam kegiatan gotong royong dapat merangsang keinginan warga untuk ikut bergotong royong,dan ini sangat membantu sekali, dan kami mengucapkan terimakasih ke
Gambar
PERSONIL KODIM 0203/LANGKAT BABINSA KORAMIL 06/ BAHOROK BERSAMA WARGA GOTONG ROYONG MEMBUAT JALAN BARU Langkat - Personil Kodim 0203/Langkat Babinsa Koramil 06/Bahorok Sertu Muis Gunawan bersama warga binaan Gotong royong membuat jalan baru untuk mempermudah warga  mengangkut hasil pertanian.Bertempat di Dusun lll, Desa Timbang Jaya, Kecamatan Bahorok, Kabupaten Langkat. Senin (30 10 2023) Kegiatan Gotong royong ini melibatkan warga Dusun lll dan warga Dusun V. Terlihat warga cukup bersemangat dengan rencana yang di gagas oleh Kepala Dusun lll dan Kepala Dusun V yang mempunya kesan positif untuk kemajuan Dusun. Dengan kegiatan yang di laksanakan seperti ini harapnya jalan tersebut bisa secepat mungkin selesai di kerjakan agat para petani tidak mengalami kendala di saat mengeluarkan hasil panen mereka ungkap warga. Babinsa juga menyampaikan kepada warga sangat mendukung kegiatan ini dan berusaha membantu sekuat tenaga agar harapan warga cepat terwujud. Di samping itu juga warga mengucap
Gambar
MENJALIN SILATURAHMI YANG BAIK BABINSA MELAKSANAKAN KOMSOS BERSAMA WARGA BINAAN  Hinai- Babinsa Koramil 09/Hinai Kodim 0203/Langkat Koptu Poniren melaksanakan Komsos dengan warga binaan di desa muka paya Kecamatan Hinai Kabupaten Langkat. Melaksanakan Komsos dengan Warga binaan di desa muka paya Keakraban tersebut dilihat saat warga dan babinsa sedang istirahat bersama dan bersenda gurau. Koptu Poniren dalam kegiatan Komsosnya mengatakan, kegiatan ini untuk mencerminkan rasa kemanunggalan TNI khususnya Babinsa kepada masyarakat wilayah binaannya. Tujuan Komsos ini juga untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan, dengan adanya interaksi komunikasi Babinsa dengan warga akan dapat mempererat hubungan TNI dan Rakyat.  Dengan kegiatan komsos yang dilaksanakan oleh Babinsa, semoga dapat diterima positif oleh masyarakat. Keberadaan  Babinsa yang selalu memantau wilayah binaannya, maka Babinsa akan tahu permasalahan di wilayahnya. Sehingga jika ada permasalahan dengan cepat dapat
Gambar
PERSONIL JAJARAN KODIM 0203/LANGKAT MELAKSANAKAN GOTONG ROYONG PERBAIKAN JALAN DI DESA BINAAN Tanjung Pura-Serka Sunarto Babinsa Koramil 11/Tanjung Pura bersama warga melaksanakan gotong royong perbaikan jalan di Desa Pematang Tengah Kec.Tanjung Pura Kabupaten Langkat.Senin, (30/10/2023). Kegiatan ini merupakan bentuk  kebersamaan dan kepedulian terhadap warga khususnya di Desa Pematang Tengah agar dapat melakukan kegiatan tolong menolong saling membantu antar sesama warga, kegiatan gotong royong ini sebagai upaya menumbuhkan jiwa kebersamaan.  Gotong royong ini merupakan ciri khas bangsa Indonesia dan peninggalan dari para pejuang yang harus di teruskan dilestarikan guna untuk memupuk rasa kebersamaan sesama warga, Babinsa mengajak warga setempat bergotong royong dan bahu membahu untuk saling membantu khususnya untuk kepentingan bersama. Pada kesempatan itu Kepala Desa Pematang Tengah mengucapkan terimakasih kepada Babinsa yang telah menciptakan rasa ingin saling membantu antar sesama
Gambar
 JAJARAN KODIM 0203/LKT MELAKSANAKAN PULDATA TER UNTUK MEMPERBAHARUI DATA DI WILAYAH BINAAN DI KANTOR DESA MANCANG KEC. SELESAI, KABUPATEN LANGKAT.  Selesai-Sertu Filla Tarigan Babinsa Desa Mancang Koramil 02/ Selesai Kodim 0203/Langkat melaksanakan Pul Data Ter di tahun yang  ini Guna memperbaharui Data diwilayah Binaan tentang Geogfafi dan Demografi serta Kondisi Sosial di Kantor Desa Mancang Kec. Selesai Kab. Langkat.Senin (30/10/2023).  Melaksanakan Pul Data teritorial sangatlah penting bagi satuan komando kewilayahan, karena terlaksananya kegiatan pembinaan teritorial berpedoman pada data teritorial, seperti dalam program ketatalaksanaan pembinaan teritorial, suatu kegiatan penyusunan administrasi sesuai pentahapannya meliputi pengumpulan data teritorial, analisa kejadian yang dituangkan dalam tabulasi data, membuat rencana pembinaan teritorial dan laporan kegiatan pembinaan teritorial kepada satuan komando atas,maka data teritorial sangatlah penting dan harus selalu diperbaharui
Gambar
 MELALUI KEGIATAN KOMSOS PERSONIL JAJARAN KODIM 0203/LANGKAT DAPAT MENGETAHUI SITUASI WILAYAH BINAAN. Padang tualang, Sertu Irfansyah tanjung Babinsa Koramil 10/Padang tualang melaksanakan kegiatan komsos dengan mitra karib di Lingkungan Pajak Kelurahan Batang serangan Kecamatan Batang serangan Kabupaten Langkat.Selasa (31/10/2023) Selain dapat mempererat hubungan tali silaturahmi dan keakraban dengan mitra karib melalui kegiatan komsos tersebut juga bertujuan untuk menjaga hubungan dan komunikasi yang selama ini sudah terjalin dengan baik. Babinsa Kelurahan Batang serangan Sertu Irfansyah tanjung pada kegiatan komsos tersebut menyampaikan rasa terimakasih karena selama ini sudah banyak membantu Babinsa dalam memberikan informasi tentang situasi di wilayah binaan.